Soal sistem transmisi dan jawabannya Part 2



Soal sistem transmisi  dan jawabannya 11-20


11.Komponen kopling hidrolis,yang berfungsi untuk merubah gerak mekanis dari pedal kopling menjadi tekanan minyak hidrolis adalah …
 a. Master silinder
 b. Pipa hidrolis
 c. Silinder hiodrolis
 d. Boster kopling
 e. Pegas pengendali kopling
Answer : A

12. Yang dimaksud dengan friction cluch adalah …
 a. Kopling jenis bergigi dalam proses pemindahan tenaganya
 b. Kopling jenis gesek dalam proses pemindahan tenagannya
 c. Piringan yang digerakan berhubungan sistem pemindah tenaga yang lainnya
 d. Roda penyimpan gaya kelembaman putaran mesin
 e. Unit kopling bersama kelengkapannya. Answer : B

 13.Alat yang digunakan untuk mengukur kedalaman paku keling pada kampas kopling adalah ...
 a. Dial gauge
 b. Vernier caliper 
 c. Mikrometer
 d. Magnetic dial
 e. Pivot gauge
Answer : B

14.Lapisan plat kopling disebut dengan kanvas kopling terbuat dari paduan bahan asbes dan logam.Paduan ini dibuat dengan tujuan agar plat kopling dapat memenuhi persyaratan ...
 a. Dapat menahan beban akibat putaran fly wheel yang berasal dari mesin
 b. Bahan tersebut tahan terhadap beban arah aksial dan arah radial
 c. Tahan terhadap tekanan pegas kopling
 d. Tenaga saat pengoperasian kopling menjadi lebih ringan
 e. Tahan terhadap panas, gesekan dan dapat mencengkeram dengan baik.
Answer : E

15.Pada bagian plat kopling terdapat torsion damper/torsion rubber yang berfungsi sebagai...
 a. Menambah tenaga putaran mesin
 b. Mempercepat perpindahan putaran dan tenaga dari mesin ke transmisi
 c. Meredam kejutan saat kopling mulai berhubungan dalam arah aksial
 d. Sebagai bidang gesek
 e. Sebagai penekan pegas kopling sehingga memperlembut saat kopling berhubungan. Answer : C

16.Yang merupakan penyebab dari kopling slip adalah...
  a. Dudukan mesin atau transmisi rusak
  b. Keausan pada sambungan pengoperasian kopling
   c. Kabel kopling memanjang
   d. Pilot bearing rusak
   e. Gerakan bebas kopling berlebihan
Answer : E

 17.Salah satu pemeriksaan pada pegas diafragma dengan cara pengukuran kedalaman dan lebar keausan bekas gesekan release bearing.Kedalaman maksimal keausan pada pegas diafragma adalah …
   a. 0,5 mm
   b. 0,6 mm
   c. 0,7 mm
   d.0,8 mm
   e. 1 mm
Answer : B

18.Pemeriksaan dan pengukuran kedalaman paku keling dengan jangka sorong batas kedalaman paku keling adalah…
   a. 0,6 mm
   b. 0,5 mm
   c. 0,4 mm
   d. 0,3 mm
   e.  0,2 mm
Answer : D

19.Yang bukan merupakan komponen pengoperasian kopling sistem mekanik adalah …
   a. Pedal kopling
   b. Kabel kopling
   c. Minyak kopling
   d. Pegas pengendali
   e. Batang ulir ujung kabel
Answer : C

 20.Komponen yang berfungsi mengubah gerakan mekanis dari pedal kopling menjadi tekanan minyak hidrolis adalah …
   a. Pipa hidrolis
   b. Silinder kopling
   c. Master silinder kopling
   d.Boster kopling
   e. Pedal kopling
Answer : C

Belum ada Komentar untuk "Soal sistem transmisi dan jawabannya Part 2"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel